Hipertensi

HealthKesehatan JantungLansia & Geriatri
0

6 Kunci Keberhasilan Perawatan Hipertensi

Hipertensi ditandai dengan peningkatan tekanan darah mencapai lebih dari 140/90 mmHg. Hipertensi dewasa ini tidak lagi hanya menyerang para senior, namun juga usia muda sebab berbagai gaya hidup yang kurang mendukung kesehatan. Peningkatan tekanan darah di atas normal dapat dicegah sehingga dibutuhkan strategi perawatan kesehatan. Berikut pembahasannya lebih lanjut. 1. Terapkan diet rendah garam Penerapan…

Obat dan Suplemen
0

Captopril Obat Apa?

Captopril Obat Apa? Untuk apa Captopril? Captopril adalah obat untuk mengobati tekanan darah tinggi (hipertensi). Captropril masuk ke dalam kelompok obat-obatan jantung yang disebut ACE inhibitors. Obat ini bekerja dengan menghambat enzim pengubah angiotensin yang kemudian menurunkan jumlah angiotensin II (hormon yang menyebabkan penyempitan pembuluh darah dan meningkatkan tekanan darah) Selain untuk mengobati hipertensi, captopril…

Kesehatan Jantung
0

Cara Ampuh Menurunkan Tekanan Darah dengan Seledri

Ada beragam manfaat seledri untuk kesehatan, termasuk klaim dapat membantu mengatasi masalah pencernaan hingga melawan kanker. Selain itu, ada pula anggap seledri juga mampu untuk menurunkan tekanan darah tinggi (hipertensi). Lantas, benarkah makanan ini efektif untuk mengatasi darah tinggi? Khasiat seledri untuk menurunkan tekanan darah tinggi Satya Medica, Denpasar – Tekanan darah menunjukkan seberapa kuat…

Kesehatan Jantung
0

Bolehkah Penderita Hipertensi Minum Kopi?

“Minum kopi menjadi kebiasaan banyak orang, mungkin juga termasuk Anda. Selain dapat menghilangkan kantuk, kopi sering dipilih sebagai teman minum saat pergi bersama teman atau keluarga. Namun, orang dengan kondisi tertentu mesti hati-hati dalam mengonsumsi kopi, salah satunya penderita hipertensi.” Kopi dan efeknya pada penderita hipertensi Satya Medica, Riyadh – Penderita hipertensi, sangat mudah mengalami…

Mata
0

GLAUKOMA

Definisi Apa itu glaukoma? Glaukoma atau glukoma adalah kerusakan saraf mata yang menyebabkan gangguan penglihatan dan kebutaan. Biasanya kondisi ini disebabkan oleh tekanan bola mata yang tinggi. Saraf mata adalah sekumpulan serat saraf yang menghubungkan retina ke otak. Saat saraf mata rusak, sinyal yang menyampaikan apa yang Anda lihat ke otak akan terganggu. Secara perlahan,…